
Manny The Selfie Cat. Siapa sangka, kucing lucu yang bisa disebut Manny ini ternyata rajanya Selfie.
Yap!.
Manny namanya! Dia adalah si kucing pintar yang jago selfie dengan kamera GoPro milik majikannya.
Memiliki nama Instagram @Yoremahm, eksis bersama teman-temannya si anjing dan bisa dikatakan aksinya dalam berfoto tersebut sama seperti manusia pada umumnya. kok bisa ya!.
Sesuai informasi yang LifeLoe.NET himpun dari Hipwee, pemilik akun Instagram @Yoremahm menceritakan kalau Manny kucing lucu ini belajar menggunakan kamera tersebut secara kebetulan atau tidak sengaja. Bisa dikatakan itu saat terjadi, Manny tak sengaja menjulurkan tangannya dan menyentuh tombol kamera tersebut dan terjadilah cekrek-cekrek.
Nah, saat ini Manny sangat mahir dalam memainkan kamera GoPro milik majikannya itu.
Nah, seperti apa sih aksinya tersebut, simak berikut foto foto Manny The Selfie Cat @GoPro Family Member!.
Ini dia foto kucing Selfie Manny, lihat aksinya tersebut.
Selfie dengan menjulurkan lidah, Manny sukses bikin netizen di Instagram kagum dengan penampilannya.
Nah, ini dia foto Selfie dengan kawan-kawannya, si anjing.
Lihat foto foto Manny lainnya, berikut!.
Tonton video ini.
Bagaimana tanggapan Anda tentang kucing yang satu ini Sobat LifeLoe.NET?.
Leave a Reply