
Ivanka Suwandi
Ivanka Suwandi merupakan seorang aktris berkebangsaan Indonesia. Saat ini ia lebih sering berperan dalam FTV-FTV, mayoritas perannya adalah sebagai seorang ibu. – Wikipedia
Profile
Lahir: 19 Juni 1970, Indonesia
Instagram: @ivanka.suwandi
Film dan Acara TV
